Calon Kepala Daerah Diminta Berkomitmen Pada Pemberantasan Judi Online dan Narkoba
Juli 5, 2024Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Aceh menggarisbawahi pentingnya komitmen dari setiap Calon Kepala Daerah (Cakada), baik Bupati/Wali Kota maupun Gubernur, dalam menangani permasalahan judi online (judol) dan penyalahgunaan narkotika serta obat-obatan terlarang (Narkoba). Menurut pernyataan Aramiko Aritonang dari DPR Aceh, hal ini menjadi…